Puskesmas Oepoi Kupang

Warta Puskesmas

Hasil Survey Indeks Kepuasan Masyarakat Tahun 2022 UPTD Puskesmas Oepoi

Ditulis Oleh | Minggu, 30 Oktober 2022 17:10
Beri Rating
(0 votes)
HASIL IKM PUSKESMAS OEPOI HASIL IKM PUSKESMAS OEPOI Dokumentasi Puskesmas Oepoi

Kegiatan survey indeks kepuasan masyarakat yang dilakukan oleh puskesmas oepoi ini bertujuan untuk mengukur tingkat kepuasan masyarakat sebagai pengguna layanan dan meningkatkan penyelenggaraan pelayanan public, serta untuk mendapatkan umpan balik (feedback) secara berkala atas pencapaian kinerja/kualitas pelayanan di puskesmas oepoi.

Kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 1-31 Agustus 2022 dengan jumlah responden 185 orang dengan menggunakan metode pengampilan sampelnya adalah purposive sampling.

Metode pengumpulan data yang digunakan dalam survey ini adalah metode wawancara dengan menggunakan kuesioner  yang berisi 30 butir pertanyaan dan selanjutnya dianalisis dengan menggunakan metode analis deskriptif. Adapun hasil dari survey ini adalah 84.15 dengan predikat “SANGAT PUAS”

Puskesmas Oepoi terus berupaya untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat agar terwujudnya masyarakat Kota Kupang  yang SEHAT, CERDAS, BERAKHLAK, PROFESIONAL DAN BERDAYA SAING (KUPANG, SEHAT-CERDAS).

 

Dibaca 241 Kali
Elisabeth Matilda Ritan

Lahir di Waiwerang Adonara bekerja sebagai staf penyuluh kesehatan masyarakat di Puskesmas Oepoi sejak tahun 2010

puskoep.dinkes-kotakupang.web.id | Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Artikel Lainnya

Cerita Kita Menuju Akreditasi

Cerita Kita Menuju Akreditasi

Dalam rangka menuju puskesmas yang terakreditasi, puskesmas oepoi Read More
Penyakit Rubella – Penyebab, Gejala, Pengobatan, dan Pencegahan

Penyakit Rubella – Penyebab, Gejala, Pengobatan, dan Pencegahan

Apa itu rubella? Penyakit rubella adalah penyakit menular
Read More
Cara Memelihara Kesehatan Gigi dan Gusi pada Anak

Cara Memelihara Kesehatan Gigi dan Gusi pada Anak

Senyum bayi sangat menggoda, apalagi jika bayi sudah Read More
Langkah Mudah, Murah dan Meriah Dalam Pencegahan Demam Berdarah Dengue

Langkah Mudah, Murah dan Meriah Dalam Pencegahan Demam Berdarah Dengue

Lingkungan sebagai tempat kita melakukan segala macam bentuk Read More

"KEPO" ala Puskesmas Oepoi

K : Kooperatif E : Edukasi P: Promosi O : Observasi
Read More
Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut

Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut

Kesehatan gigi dan mulut adalah sangat penting karena Read More
5 Makanan untuk Tingkatkan Sistem Imun Tubuh

5 Makanan untuk Tingkatkan Sistem Imun Tubuh

Setiap manusia memiliki sistem imun, yang merupakan pertahanan Read More
Serba Serbi Pelayanan Puskesmas  Oepoi

Serba Serbi Pelayanan Puskesmas Oepoi

Pelayanan baik yang dilakukan oleh Puskesmas Oepoi yang Read More
  • 1